Semua Berita

news
Probolinggo 16 September 2020

PERSIAPAN EVALUASI MANDIRI SPBE, SEKDA DRG NINIK PIMPIN RAPAT DARING

PROBOLINGGO – Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kota Probolinggo menggelar video conference (vidcon) Rapat Sosialisasi Evaluasi Mandiri SPBE Tahun 2020, Rabu (16/9), bertempat di Command Center Kantor Wali Kota Probolinggo. Vidcon dipimpin Sekretaris Daerah Kota Probolinggo drg Ninik Ira Wibawati didampingi Asisten Administrasi Umum Budiono Wirawan, Kadis Kominfo Aman Suryaman dan Kabag Organisasi Prijo Djatmiko.

news
Probolinggo 24 Juni 2020

PEMKOT PROBOLINGGO DUKUNG PENCANANGAN ZI MENUJU WBK DI BPS

KADEMANGAN – Pencanangan Zona Integritas (ZI) menuju Wilayah Bebas Korupsi (WBK) oleh Badan Pusat Statistik (BPS) Kota Probolinggo diapresiasi Pemerintah Kota Probolinggo. “Atas nama Pemerintah Kota Probolinggo, kami mengapresiasi BPS Kota Probolinggo sebagai pembina data statistik sektoral yang telah menyiapkan dan senantiasa berusaha melakukan update data dan percepatan penyajian data terutama data-data strategis,” kata Wawali Mochammad Soufis Subri dalam sambutannya, Rabu (24/6).

news
Probolinggo 18 Februari 2020

HABIB HADI: AYO ISI SENSUS PENDUDUK SECARA ONLINE, BUKTIKAN KOTA PROBOLINGGO MELEK IT

KANIGARAN – Sensus Penduduk (SP) 2020 secara online telah dimulai sejak 15 Februari dan berlangsung hingga 31 Maret nanti. “Saya sudah mengisi sensus penduduk online, bagaimana dengan anda? Ayo sukseskan sensus penduduk 2020,” seru Wali Kota Hadi Zainal Abidin, Selasa (18/2) pagi.

news
Probolinggo 23 Januari 2020

PEMKOT LIBATKAN AMIK TARUNA DALAM SMART CITY

KANIGARAN - Untuk mewujudkan tata kelola pemerintahan yang bersih, efektif, transparan, dan akuntabel serta pelayanan publik yang berkualitas dan terpercaya, diperlukan sistem pemerintahan berbasis elektronik, dengan memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi (e-government) untuk memberikan layanan kepada Pengguna SPBE. Hal ini sesuai Perpres Nomor 95 Tahun 2018 tentang Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE).

LINK TERKAIT